Jumat, 16 Maret 2012

BROKER YANG MEMILIKI VPS SENDIRI

                       


STEP by STEP Setting VPS

VPS adalah Virtual Private Server. VPS adalah sebuah serveryang biasanya berada di Amerika, eropa dan Singapore, Tergantung dimana server yang akan kita sewa.

Kenapa kita gunakan VPS dan apa keutungannya?

VPS bisanya dipegunakan untuk menjalankan trading dengan mengunakan Expert Advisor ( EA ) secara terus menerus tampa ada gangguan PC/ laptop mati atau rusak, listrik mati, koneksi internet yang buruk bahkan putus atau gangguan lain yang tidak kita duga sehingga membuat kita rugi besar.

 Maka kita gunakan VPS+ EA untuk keaman kita dari kejadian yang tidak kita duga. Membuat kita bisa beraktifitas lain tampa kita hawatir PC/ Laptop mati atau kita dipakai orang lain atau anggota keluarga kita yang tidak tahu apa itu tading.


LANGKAH DEMI LANGKAH SETTING VPS

Yang kita gunakan sekarang adalah VPS dari Cyberlie

1. Cyberlie menyediakan VPS khusus untuk trading sampai 10 Metatrader.
2. Harga sewa mulai dari Rp 100.00,00/ bulan.
3. Support bahasa indonesia, Pembayaran via BCA / Mandiri / Liberty Reserve.
4. Baik untuk uji coba EA dan Pemula.
5. Saya sarankan sebelum anda gunakan untuk akun real gunakan akun demo untuk menguji EA yang anda
    gunakan. Sehingga anda tidak mengalami kerugian yang lebih besar.

Halaman utama Cyberlie sebagai VDS ( VPS ) Windows.


Pilih server dengan klik bendera, biasa di gunakan adalah USA.



Sekarang di halaman Shopping cart,
Isi configurasi server, boleh kita gunakan blogspot dari google. misal ea-teruji.blogspot.com,kemudian klik "Update cart" dihalaman berikutnys klik " chekout"





Isi form registrasi, Isikan data-data anda, terutama email dan No hp, setelah selesai klik "Complete Order"



Billing ini adalah tagihan yang harus segera ada bayar maximal 24 jam dari order, adna juga akan menerima via email, setelah membayar konfirmasikan pembayaran via SMS sesuai yang tertera pada billing / email.



Setelah anda melakukan konfirmasi pembayaran, tunggu sampai anda menerima SMS balasan dan email, contoh konfirmasi email.



Masuk ke VPS, Setelah aktif kini anda bisa menggunakan VPS, Cara masuk ke VPS adalah dengan cara sbb :
akan muncul RDC dan masukkan Main IP adress yang anda terima via SMS / Email, klik "connect"


akan muncul VPS anda, masukan password, klik ok


Dan ini adalah contoh tampilan VPS saya


Ya, tampilan VPS adalah sama dengan tampilan layar komputer kita. VPS bisanya lebih lambat dari komputer kita karena jarak server yang jauh.

Kemudian cara donload Metatrader anda. Silahkan masuk ke web broker yang akan anda pergunakan  dan donload Metatradernya dan intall pada folder baru, agar anda bisa meletakan EA pada experts, yang sebelumnya EA anda donload dahulu pada VPS.
Ini dikarenakan untuk menghindari perbedaan IP dan server yang ada di komputer ada dengan di VPS anda, dan agar Metatrader dan EA anda bisa kerja secara maksimal

Bagaimana cara disconnect VPS
Awas jangan salah, klik tanda silang di tengan-tengan, jangan salah pada Metatradernya.
Jangan juga di SHOTDOWN, karena anda tidak akan bisa menghidupkan kembali



                                                    SEMOGA SUKSES